More

    Masuk Grup Elite, Korea Selatan Terima Kapal Selam SLBM Pertama

    on

    |

    views

    and

    comments

    Angkatan Laut Korea Selatan pada Jumat 13 Agustus 2021 menerima kapal selam kelas 3.000 ton pertama yang mampu menembakkan rudal balistik yang diluncurkan kapal selam (SLBM). Ini adalah peningkatan kekuatan yang cukup signifikan bagi negara yang belum juga akur dengan tetangganya, Korea Utara.

    Korea Selatan akan bergabung dengan segelintir negara yang memiliki kapal selam dengan kemampuan meluncurkan SLBM. Mereka adalah Rusia, Amerika Serikat, China, Inggris dan Prancis.

    Kapal selam yang diberi nama pejuang kemerdekaan terkemuka Korea Selatan Dosan Ahn Chang-ho tersebut berlangsung di Okpo Shipbuilding of Daewoo Shipbuilding and Marine Engineering di pulau Geoje.

    Ini adalah yang pertama dari tiga kapal selam Changbogo-III Batch-I kelas 3.000 ton yang direncanakan Korea Selatan untuk dibangun pada tahun 2023 dengan teknologinya sendiri di bawah proyek senilai US$2,7 miliar yang diluncurkan pada tahun 2007. Kapal selam terbaru ini dirancang di dalam negeri dengan 76 persen bagian komponennya buatan lokal.

    Untuk selengkanya simak tayangan berikut:

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.