Sehari, Jet NATO Cegat Pesawat Rusia Dua Kali

Sehari, Jet NATO Cegat Pesawat Rusia Dua Kali

Ketegangan udara antara NATO dan Rusia terus meningkat. Jet-jet tempur Pakta Pertahanan Atlantik Utara selama Selasa 21 Oktober 2014 terpaksa mencegat dua kali pesawat-pesawat militer Rusia di area Laut Baltik…