Hadapi Rusia, Polandia Butuh Senjata Nuklir

Hadapi Rusia, Polandia Butuh Senjata Nuklir

Ikon anti komunis Polandia Lech Walesa mengatakan Polandia harus mendapatkan senjata nuklir sebagai perlindungan melawan Rusia. "Polandia perlu berdiri untuk Rusia," kata peraih Nobel Perdamaian, yang memimpin gerakan demokrasi Polandia…
Ukraina Tutup Perbatasan dengan Rusia

Ukraina Tutup Perbatasan dengan Rusia

Presiden Petro Poroshenko memerintahkan penutupan sementara perbatasan Ukraina dengan Rusia dan menyuarakan rencana untuk mendaftarkan diri menjadi anggota Uni Eropa pada 2020.Sumber tingkat tinggi di pihak keamanan Ukraina mengatakan kepada…
Paris Perluas Kewaspadaan Menjadi 40 Negara

Paris Perluas Kewaspadaan Menjadi 40 Negara

Paris memperluas peringatan kewaspadaan bagi para warga negaranya di luar negeri dari 31 menjadi 40 negara, termasuk negara-negara Asia. Keputusan yang diambil Kamis 25 September 2014 ini dilakukan setelah seorang…
5 Serangan di Suriah Hantam Wilayah ISIS

5 Serangan di Suriah Hantam Wilayah ISIS

Amerika dan koalisinya terus melanjutkan serangan ke basisi ISIS di Suriah. Pada Rabu 24 September 2014 sedikitnya ada lima sorti serangan yang menghantam daerah yang dikuasai kelompok garis keras ISIS…
Drone Baru Iran Mampu Hancurkan Jet Tempur

Drone Baru Iran Mampu Hancurkan Jet Tempur

Iran secara resmi meluncurkan pesawat tak berawak dilengkapi rudal (drone) pertama untuk. Senjata ini sebagai bagian dari upaya meningkatkan kemampuan arsenal mereka setelah diembargo oleh Amerika dan Eropa. “Insinyur Iran…