Sevastopol, Mistral Kedua Rusia Meluncur

Sevastopol, Mistral Kedua Rusia Meluncur

Kapal serbu amfibi kelas Mistral kedua yang dibangun di Perancis di bawah kontrak dengan Rusia Kamis 21 November 2014 secara resmi mengambang. Kapal pembawa helikopter bernama Sevastopol, meninggalkan dermaga kering…
Ini Dia Pemenang Foto Eurofighter Typhoon 2014

Ini Dia Pemenang Foto Eurofighter Typhoon 2014

Penangkapan gambar yang sempurna dari sesuatu yang terbang lebih cepat dari kecepatan peluru merupakan tantangan bagi setiap fotografer. Mara Angelosante berhasil melakukan hal itu dengan sempurna. Dia menangkap Typhoon dengan…
Jerman: Rusia Jadi Kunci Keamanan Eropa

Jerman: Rusia Jadi Kunci Keamanan Eropa

Rusia menjadi kunci untuk menjamin keamanan Eropa, Demikian disampaikan Kanselir Jerman Angela Merkel Kamis 20 November 2014 saat menandai seperempat abad rujuknya Jerman dengan dengan Polandia. "Kami menyadari bahwa keamanan…
2014, NATO 400 Kali Cegat Pesawat Rusia

2014, NATO 400 Kali Cegat Pesawat Rusia

Sejak Januari hingga November 2014 pesawat tempur Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) telah melakukan 400 kali pencegatan di udara terhadap pesawat-pesawat Rusia. Jumlah ini meningkat tiga kali lipat dibandingkan 2013.…