The End! Misi NATO, AS, ISAF di Afghanistan

The End! Misi NATO, AS, ISAF di Afghanistan

ABU DHABI:  NATO, pasukan koalisi Amerika Serikat serta Pasukan Bantuan Keamanan Internasional atau International Security Assistance Force (ISAF) misi di Afghanistan, Minggu (28/12/2014). Upacara penutupan akan dilangsungkan pada waktu dan…
Iran Usir 2 Destroyers Asing Dari Arena Wargame

Iran Usir 2 Destroyers Asing Dari Arena Wargame

  TEHERAN: Komandan Angkatan Laut Iran mengatakan Minggu (28/12/2014) pihaknya mengusir dua kapal perusak, milik negara asing dari wilayah latihan skala besar yang digelar negara tersebut. "Selama hari terakhir, dua…
Akhirnya Pegasus Tiba Juga

Akhirnya Pegasus Tiba Juga

  Setelah satu setengah dekade dalam proses pembuatan akhirnya KC-46A Pegasus Tanker datang ke Angkatan Udara Amerika Desember 2014. Pesawat ini didasarkan pada unsur-unsur dan variasi yang berbeda dari Boeing…
24 Negara Akan Bersaing Adu Tank

24 Negara Akan Bersaing Adu Tank

MOSKOW: Kompetisi tank yang dikenal dengan "tank biathlon" yang diselenggarakan atas inisiatif Menteri Pertahanan Sergey Shoigu. Sumber: Sergei Micheev Sebanyak 24 negara akan bersaing dalam tank biathlon Rusia pada tahun…
Iran Tembak 3 Drone

Iran Tembak 3 Drone

  MOSKOW: Angkatan Udara Iran menembak jatuh tiga drone atau pesawat tak berawak Sabtu (27/12/2014). Tetapi drone yang ditembak adalah milik sendiri sebagai bagian dari latihan militer besar-besaran yang digelar…
A-10 Mendarat di Danau Kering

A-10 Mendarat di Danau Kering

  ARIZONA: Saat hendak dipensiun A-10 Thunderbolt justru pamer kemampuan. Pada 3-4 Desember 2014, pesawat serangan darat milik 354 Fighter Squadron, dari Davis-Monthan Air Force Base, Arizona, dan Fighter Squadron…
Pentagon Kirim Radar Pertahanan Kedua untuk Jepang

Pentagon Kirim Radar Pertahanan Kedua untuk Jepang

WASHINGTON: Amerika Serikat mengakui telah mengirimkan sistem radar pertahanan rudal kedua kepada Jepang. Dalam pernyataannya Jumat (26/12/2014) Pentagon mengatakan  Sistem Pengintaian Radar Angkatan Laut/Transportable baru (AN/TPY-2) bertujuan untuk "meningkatkan cakupan…
N219 Buatan Indonesia Diharap Terbang 2015

N219 Buatan Indonesia Diharap Terbang 2015

KEDIRI: Pesawat komersial N219 buatan dalam negeri bisa dimanfaatkan dan terbang untuk kebutuhan sarana angkutan udara dalam negeri pada akhir 2015. "Pertengahan 2015 masih riset dan akhir 2015 kami harapkan…
Pangkalan Militer Rusia di Crimea Beroperasi

Pangkalan Militer Rusia di Crimea Beroperasi

MOSKOW: Pangkalan Laut Militer Crimea (KVMB), yang sempat menjadi bagian Armada Laut Hitam Rusia hingga 1996, telah kembali dibentuk dan mulai beroperasi. Hal tersebut diungkapkan oleh juru bicara Pangkalan Militer…