Lagi, Pesawat Luar Angkasa AS Jatuh

Lagi, Pesawat Luar Angkasa AS Jatuh

Seorang pilot SpaceShipTwo berhasil lolos dari pesawat ruang angkasa dengan parasut ke tanah setelah kendaraan yang dia tumpangi jatuh di gurun California pada hari Jumat 31 Oktober 2014 waktu setempat.…
AS Sebut Pesawat Rusia Tingkatkan Ketegangan

AS Sebut Pesawat Rusia Tingkatkan Ketegangan

Amerika menyebut pesawat-pesawat militer Rusia yang terbang di wilayah udara Eropa meningkatkan ketegangan dan menimbulkan kemungkinan bahaya bagi keamanan pesawat sipil, kata seorang juru bicara militer Amerika Serikat. “Amerika juga…
Aksi Typhoon Cegat Beruang Raksasa Rusia

Aksi Typhoon Cegat Beruang Raksasa Rusia

Pada tanggal 29 Oktober 2014 dua Typhoon Royal Air Force atau Angkatan Udara Kerajaan Inggris mencegat pembom Rusia Tu-99 H Bears. Dua pembom strategis Rusia terbang sejajar dengan pantai Norwegia,…
Setelah MiG-29, Bangladesh Lirik Kapal Selam Rusia

Setelah MiG-29, Bangladesh Lirik Kapal Selam Rusia

Bangladesh terus mendekati Rusia untuk memperkuat militernya dan mengurangi ketergantungan pada China. Setelah memperkuat angkatan udara dengan jet tempur dan helikopter Rusia, kini negara tersebut tengah berencana membeli dua kapal…
Inggris Mulai Terima F-35

Inggris Mulai Terima F-35

Menteri Pertahanan Inggris Michael Fallon telah mengumumkan bahwa Kementerian Pertahanan telah mencapai kesepakatan prinsip pada batch pertama dari empat pesawat tempur siluman F-35 Lightning II. Pesawat ini akan beroperasi dari…
AS Kembali Tambah Pesanan 43 F-35

AS Kembali Tambah Pesanan 43 F-35

Departemen Pertahanan Amerika Serikat dan Lockheed Martin mencapai persetujuan untuk kontrak produksi tahunan berikutnya sebanyak 43 F-35 senilai US$4,3 miliar yang menurunkan biaya unit rata-rata sebesar 3,6%. ”Pengumuman ini diharapkan…
Spartan Gusur Antonov Slovakia

Spartan Gusur Antonov Slovakia

Riwayat pesawat angkut militer Antonov milik Slovakia segera tamat setelah negara itu memutuskan untuk menggunakan C-27J Spartan buatan Alenia Aermacchi seabgai penggantinya. Diharapkan Spartan pertama akan diterima pada 2016 nanti.…
HAL Selesaikan Perombakan Pertama SU-30MKI

HAL Selesaikan Perombakan Pertama SU-30MKI

Hindustan Aeronautics Ltd (HAL), Nashik akan menyelesaikan perombakan pertama yang dilakukan terhadap jet tempur mereka SU-30MKI. Rencananya pada minggu terakhir Oktober 2014 pesawat tersebut akan melakukan uji terbang pertama. Perombakan…