Media Jerman Tuding Suriah Lanjutkan Program Nuklir

Media Jerman Tuding Suriah Lanjutkan Program Nuklir

 Suriah telah melanjutkan program senjata nuklirnya di fasilitas bawah tanah yang terletak di pegunungan dekat perbatasan Lebanon. Kabar ini muncul menurut "informasi rahasia" yang dikutip oleh Spiegel Online pada 9…
Bos AU Cheko: Kami Butuh Enam Gripen Lagi

Bos AU Cheko: Kami Butuh Enam Gripen Lagi

Angkatan Udara Cheko mengaku masih butuh enam lagi Saab JAS-39 Gripen untuk menambah 14 pesawat yang sudah mereka miliki. Penambahan ini diperlukan untuk menyesuaikan dengan tensi di Eropa Timur yang…
Su-27 Kazakhstan Jatuh, 25 Flanker Di-grounded

Su-27 Kazakhstan Jatuh, 25 Flanker Di-grounded

Sebuah jet tempur Sukhoi Su-27 milik Angkatan Udara Kazakhstan jatuh di Almaty Oblast menewaskan dua pilotnya pada Selasa 23 September 2014 malam. Tengrinews mengutip keterangan Departemen Pertahanan Kazakstan melaporkan pesawat…
Jet Taiwan Kembali Latihan di Jalan Raya

Jet Taiwan Kembali Latihan di Jalan Raya

Taiwan sukses melakukan latihan pendaratan dan lepas landas pesawat tempur mereka di jalan raya. Sebuah latihan dengan scenario pasukan China menyerang negara tersebut dan menghancurkan pangkalan udara. Latihan semacam ini…
AS Kerahkan 7 F-16 ke Polandia

AS Kerahkan 7 F-16 ke Polandia

Seiring memanasnya hubungan NATO dan Rusia terkait krisis Ukraina, Amerika menambah pengiriman pesawat tempur F-16 ke Polandia. Sebanyak tujuh F-16 Angakatan Udara AS dan sekitar 150 militer dari Fighter Wing…
Skuadron 150 M-346 RSAF Resmi Gunakan M-346

Skuadron 150 M-346 RSAF Resmi Gunakan M-346

Republik Singapura Air Force (RSAF) menerima Jet Trainer, Alenia Aermacchi pesawat M-346 baru dan meresmikannya menjadi Skuadron 150 di pangkalan udara Cazaux Air Perancis pada Rabu 3 September 2014 waktu…
Fulcrum Serbia Kembali ke Layanan

Fulcrum Serbia Kembali ke Layanan

MiG-29 Angkatan Udara Serbia kembali aktif ke layanan sejak 2 September 2014 setelah mendapat bantuan dari Rusia. Jet sempat digrounded bulan lalu karena sejumlah masalah yang membuat mereka tidak layak…