Iran: Rusia Bisa Gunakan Pangkalan Kami, Tetapi….

Iran: Rusia Bisa Gunakan Pangkalan Kami, Tetapi….

Iran menyatakan siap untuk memberikan izin kepada Rusia untuk menggunakan pangkalan udara Hamadan jika memang  situasi di Suriah memaksa hal itu dilakukan. Hossein Sheikholeslam, penasihat   Menteri Luar Negeri Iran Javad…
Sedang Dibombardir, Doakan Kami

Sedang Dibombardir, Doakan Kami

"Pesan terakhir, sedang dibombardir sekarang, tidak tahu apa kami dapat bertahan. Saat kami tewas, masih ada 200 ribu warga bertahan dalam rumah. Selamat tinggal - Fatemah," Kicauan di  akun Twitter…
Kasus Pertama, Tentara Amerika Tewas di Suriah

Kasus Pertama, Tentara Amerika Tewas di Suriah

Seorang tentara Amerika Serikat tewas setelah terluka akibat ledakan bom rakitan di Suriah. Menurut Komando Pusat Militer AS, tentara tersebut terluka parah akibat ledakan di dekat kota Ayn Issa. Ini…
Erdogan: Menjengkelkan, AS Tidak Serius Tangani Suriah

Erdogan: Menjengkelkan, AS Tidak Serius Tangani Suriah

Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menuduh Washington tidak  serius dalam menangani masalah Suriah. Hal ini membuatnya jengkel. "Kami telah membahas masalah ini, membahas dengan mereka   Presiden  Obama dan  Wakil Presiden…
Hizbullah Pamerkan M113, Amerika Bingung

Hizbullah Pamerkan M113, Amerika Bingung

Kelompok militan Hizbullah yang didukung Iran memamerkan kendaraan lapis baja M113 buatan Amerika  bersama tank buatan Rusia dalam parade militer di Suriah. Amerika Serikat bingung kenapa kendaraan itu bisa sampai…