Siap Melawan Amerika, 3,5 Juta Warga Korea Utara Bergabung ke Militer
Pemimpin Militer di Korea Utara mengklaim 3,5 juta warga telah bergabung dengan tentara untuk memerangi "gangster" Donald Trump. Mereka berasal dari remaja hingga kakek-kakek. Rodong Sinmun, surat kabar Partai Pekerja…