Turki: Amerika Memang Bermuka Dua

Turki: Amerika Memang Bermuka Dua

Turki bersuara keras pada Amerika Serikat dengan menyebut sekutunya itu telah "bermuka dua" karena menolak untuk memasukkan milisi YPG Kurdi Suriah sebagai teroris. Lontaran tajam itu disampaikan Menteri Luar Negeri…
Embargo Dibuka, Libya Ingin Beli Pesawat

Embargo Dibuka, Libya Ingin Beli Pesawat

Pemerintah Libya Bersatu yang didukung internasional mengatakan ingin membeli pesawat dan helikopter untuk kelompok pemberontak. Pernyataan ini disampaikan Wakil Perdana Menteri Libya Mussa al-Kony setelah Amerika menyatakan akan melonggarkan embargo…
NATO: Kami Siap Bantu Libya

NATO: Kami Siap Bantu Libya

Wakil Sekretaris Jenderal NATO Alexander Vershbow mengatakan bahwa aliansi pertahanan itu dapat mencapai keputusan membantu Libya sebelum temu puncak pada Juli di Warsawa jika pemerintah Libya meminta bantuan. "Kami siap…
Denmark Ingin Beli F-35, Tapi Tak Punya Duit

Denmark Ingin Beli F-35, Tapi Tak Punya Duit

Denmark sebenarnya ingin membeli setidaknya 28 jet tempur generasi kelima Lockheed Martin F-35, tetapi tidak tahu dari mana uang diambil untuk membelinya siluman tersebut. Secara resmi Denmark belum membuat keputusan…
Bulgaria Mulai Belanja 10 Mesin MiG-29

Bulgaria Mulai Belanja 10 Mesin MiG-29

Kementerian Pertahanan Bulgaria telah memulai tender untuk mendapatkan 10 mesin bagi jet tempur era Soviet MiG-29. Mesin bisa baru atau bekas tetapi sudah diupgrade. Kementerian itu siap untuk menghabiskan sampai…