Pada akhir Agustus 2023 lalu sebuah jet tempur F-15EX Angkatan Udara Amerika mengudara. Dan sejak saat itu jet tempur ini bisa dikatakan benar-benar layak disebut sebagai Super Eagle. Penerbangan terjadi…
Indonesia dilaporkan telah memutuskan untuk membeli drone Anka buatan Turkish Aerospace Industries (TAI). Sebanyak sebanyak 12 unit drone ini akan dibeli. Kabar tersebut diungkap media khusus pertahanan Turkiye SavunmaSanayiST.com Senin …
Pesawat tetap menjadi aset penting kekuatan militer sebuah negara. Sejak pertama ditemukan mereka terbukti memainkan peran penting. Ini menjadikan jumlah pesawat militer di dunia terus berkembang. Tidak hanya jumlahnya tetapi…
Kedatangan Menteri Pertahanan Amerika Lyoyd Austin ke Indonesia dan bertemu timpalannya Prabowo Subianto awalnya diharapkan akan menelurkan kepastian tentang rencana Jakarta membeli jet tempur F-15EX. Tetapi harapan itu tidak terwujud.…
Kementerian Pertahanan Indonesia dan Pembuat rudal Turki Roketsan menandatangani kontrak untuk memasok sejumlah sistem senjata. Salah satunya adalah rudal Khan Kesepakatan itu diumumkan di Indo Defence Expo & Forum, yang…
Kabar baik dari program jet tempur KF-21 Boramae. Indonesia dilaporkan telah melanjutkan pembayaran kewajibannya untuk proyek pengembangan jet tempur bersama Korea Selatan tersebut. Kantor berita Yonhap mengutip sebuah sumber Rabu…
Perbincangan ramai tentang polemik Pulau Pasir seharusnya tidak sampai melupakan satu hal yang sedang terjadi di Australia. Sesuatu yang seharusnya lebih membuat Indonesia gelisah dan harus bersikap. Situasi tersebut adalah…
Setelah memunculkan polemik, Kementerian Luar Negeri Indonesia menegaskan bahwa Pulau Pasir merupakan wilayah milik Australia. Bukan Indonesia. Direktur Jenderal Hukum dan Perjanjian Internasional Kementerian Luar Negeri L Amrih Jinangkung menjelaskan…
Dalam beberapa hari terakhir kabar tentang Indonesia yang akan membeli jet tempur Mirage 2000-5 bekas santer beredar. Angkatan Udara Indonesia disebut mengincar Mirage 2000-5 Qatar. Angkatan Udara Qatar mengoperasikan sekitar…
Kabar tidak sedap kembali merebak terkait pengadaan senjata Indonesia. Kali ini DSME dilaporkan terancam rugi hingga US$67 juta atau hampir Rp1 triliun. Hal ini karena kontrak pengadaan tiga kapal selam…
Sebuah jet latih T-50i Golden Eagle milik TNI Angkatan Udara jatuh di Blora pada Senin 18 Juli 2022 saat melakukan latihan malam. Pesawat milik Skadron 15 Lanud Iswahyudi tersebut jatuh…
Prototipe pertama KF-21 Boramae terus melakukan uji darat sebagai persiapan untuk terbang pertama pada minggu keempat Juli 2022 ini. Semua jadwal sepertinya sudah jelas. Tetapi ada satu yang juga belum…