MiG-21 Suriah Ditembak Jatuh Pemberontak

MiG-21 Suriah Ditembak Jatuh Pemberontak

Sebuah jet tempur MiG-21 Angkatan Udara Suriah dilaporkan jatuh Sabtu 12 Maret 2016. Pesawat ditembak oleh gerilyawan bersenjata di dekat lapangan terbang militer di barat Hama Governorate, sumber militer mengatakan…
Albania Lelang 40 Pesawat Era Soviet, Mau?

Albania Lelang 40 Pesawat Era Soviet, Mau?

Anda penggemar pesawat tempur tua? Silahkan ke Alabania sekarang juga. Angkatan Udara negara ini akan segera melelang sekitar 40 pesawat militer dan helikopter tinggalan era komunis. Kementerian pertahanan mengatakan semua…
106 Tejas Mark-1A akan Gantikan MiG Tua India

106 Tejas Mark-1A akan Gantikan MiG Tua India

Departemen Pertahanan India telah memutuskan untuk membangun 106 pesawat tempur ringan Tejas dengan upgrade untuk menggantikan armada jet tempur tua MiG yang ada dalam Angkatan Udara India. Tejas Mark 1-A…
Setelah 50 Tahun, Bulgaria Lepas MiG-21

Setelah 50 Tahun, Bulgaria Lepas MiG-21

Angkatan udara Bulgaria pada 18 Desember akhirnya secara resmi mempensiun armata jet tempur Mikoyan MiG-21 terakhir mereka. Tiga pesawat yang terdiri dari dua MiG-21bis kursi tunggal dan satu MiG-21UM1 dua…
Tandem Cantik Lancer-Viper

Tandem Cantik Lancer-Viper

MiG 21 Lancer versi upgrade dari MiG 21 Fishbed dengan peningkatan avionik dan sejumlah bagian lain, yang dikembangkan oleh Elbit Systems dan Aerostar Bacău untuk Angkatan Udara Rumania. Lancer pertama…
MiG-21 Fishbed Bulgaria, Biar Tua Masih Bergaya

MiG-21 Fishbed Bulgaria, Biar Tua Masih Bergaya

Angkatan Udara Bulgaria adalah salah satu kekuatan udara tertua di dunia. Mereka memiliki garis keturunan sejak 1890-an, ketika dua letnan di Bulgarian Army mengambil penerbangan di balon Prancis. Terinsipirasi dengan…