Kelas Borei, Komponen Utama Triad Nuklir Rusia
Saat konferensi pers akhir tahun yang digelar Kamis 22 Desember 2016 Presiden Rusia Vladimir Putin menggarisbawahi pentingnya program modernisasi militer Rusia. Secara khusus, Presiden mencatat Rusia telah melakukan banyak modernisasi…