Inilah 48 Jet Tempur Indonesia yang Akan Beraksi di Angkasa Yudha 2016
Sebanyak 48 pesawat tempur Angkatan Udara Indonesia (TNI AU) dalam posisi siap untuk ikut dalam Latihan Puncak Angkasa Yudha 2016 di sekitar perairan Ranai Kabupaten Natuna Kamis 6 Oktober 2016.…