Pesawat Hercules TNI Angkatan Udara yang jatuh di Wamena Papua Minggu 18 Desember 2016 adalah salah satu pesawat bekas yang dihibahkan Australia ke Indonesia. Ini adalah kali kesekian kecelakaan tragis…
Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo menegaskan Indonesia tidak akan membeli pesawat bekas dari negara lain. Menurut Gatot, Presiden Jokowi sudah mengeluarkan instruksi tersebut sejak kecelakaan pesawat Hercules di Medan pada…
Pesawat Hercules C-130 HS milik TNI AU yang jatuh di Wamena, Papua Minggu 18 Desember 2016 menewaskan 13 orang. Kecelakaan ini menambah panjang jumlah kecelakaan yang menimpa pesawat ini saat…
Indonesia menambah 12 unit C-130H yang dibeli pada dasawarsa '80-an, yaitu tiga C-130H (A-1315, A-1316, dan A-1323), satu unit C-130MPH (A-1322), tujuh unit C-130HS (A-1317, A-1318, A-1319, A-1320, A-1321, A-1324,…
Sebanyak 10 C-130B pertama milik Indonesia dimasukkan ke dalam Skuadron Udara Angkut Berat AURI mendampingi Skuadron Udara 2 yang berintikan C-47 Dakota/Skytrain. C-130B saat itu menjadi pesawat multiengine perdana di…
Ada sejumlah fakta menarik dari keberadaan C-130 Hercules milik TNI AU. Berikut beberapa fakta tersebut: Pendaratan pertama : Pendaratan pertama C-130B Hercules ke Tanah Air dilakukan Mayor Udara Penerbang S…
Mulai tahun 2017, Australia akan menjadi tuan rumah bagi sejumlah pesawat militer AS, termasuk jet tempur siluman F-22 Raptor. Hal ini dilakukan untuk mempertahankan kekuatan tempur kredibel di wilayah tersebut…
Korea Selatan akan mengembangkan rudal udara ke darat jarak jauh yang dinilai akan secara efektif mempertahankan diri dari ancaman militer Korea Utara. Kantor Berita Korea Selatan Yonhap melaporkan Rabu 14…
Indonesia dan Rusia masih bernegosiasi tentang pembelian jet tempur Su-35. Masalah harga menjadi sandungan terbesar yang menjadikan kesepakatan berlarut-larut dan tidak jelas kapan akan selesai. Menteri Pertahanan Indonesia Ryamizard Ryacudu…
Kementerian Pertahanan menggandeng PT PAL Indonesia untuk mengupgrade KRI Malahayati yang harus masuk program Mid-Life Modernization. "Sudah kontrak dengan PT PAL Indonesia untuk KRI Malahayati, dan akan mulai efektif dalam…
World Air Forces Directory 2017 yang diterbitkan Flightglobal bisa memberi gambaran kekuatan udara di seluruh negara termasuk membandingkan kekuatan masing-masing negara. Kita akan melihat perbandingan kekuatan udara Indonesia dengan Malaysia.…
Seperti dilaporkan sebelumnya dalam World Air Forces Directory 2017, Indonesia masuk dalam 10 besar dalam kategori armada pesawat dengan misi khusus. Sebenarnya berapa total pesawat militer yang dimiliki Indonesia? World…