Rusia pada akhirnya memang berhasil menjual jet tempur paling cangih mereka, Su-35 ke negara lain yakni China, tetapi penjualan ini bisa jadi menjadi akhir dari sebuah kesuksesan Rusia di pasar…
China adalah meningkatkan kesiapan untuk berperang dengan Amerika Serikat setelah Presiden Donald Trump telah meningkatkan sikap permusuhan. Beijing memperkuat diri untuk kemungkinan terburuk dalam hubungan China Amerika dengan dengan penekanan…
China kemungkinan tengah menguji rudal udara ke udara jarak jauh baru yang akan mampu menembak pesawat peringatan dini dan pesawat pengisian bahan bakar udara. Demikian dilaporkan Koran yang dikelola negara…
Warga Desa Kareo, Kecamatan Jawilan, Kabupaten Serang menurunkan paksa sebuah bendera merah putih yang ditulisi dengan huruf China yang dikibarkan di depan gedung perusahaan PT Kenda Rubber Indonesia. Dalam peristiwa…
Jet tempur Angkatan Udara Bela Diri Jepang bergegas terbang untuk mencegat tiga tiga pembom strategis Tu-95 Bear Rusia yang terbang di dekat wilayah udara mereka. Staf Gabungan dari Pasukan Bela…
Washington mengumumkan awal bulan Januari 2017 ini bahwa Angkatan Laut AS, dalam hitungan minggu akan mengerahkan Carrier Airborne Early Warning Squadron (VAW) 125 ke Iwakuni Air Base di Jepang dengan…
Setelah sempat menjadi polemik panjang, Hong Kong menyatakan akan mengembalikan sembilan kendaraan militer Singapura yang disita pada November lalu. Sebelumnya kendaraan infanteri Terrex disita dalam perjalanan mereka saat kembali dari…
Korps Marinir AS tidak berbasa-basi ketika mengirim armada F-35B mereka ke Jepang dengan mengatakan bahwa kedatangan pesawat ini wujud komitmen Amerika untuk melindungi Jepang dan keamanan regional Pasifik." Ketegangan antara…
Beijing telah mengerahkan rudal berkemampiuan nuklir Dongfeng-41 ICBM ke Provinsi Heilongjiang, yang berbatasan dengan Rusia. Menurut laporan yang didasarkan pada gambar yang bocor, rudal diperkirakan digerakkan bertepatan dengan pelantikan Donald…
China meminta Amerika Serikat berhati-hati dalam tindakan atau bicara terkait persoalan Laut China Selatan. Beijing mengingatkan bahwa mereka mempunyai kadaulatan tidak terbantahkan di wilayah tersebut. Juru bicara Kementerian Luar Negeri…
Angkatan Laut China tampaknya telah kembali membangun versi dari kapal selam diesel-listrik kelas Kilo Rusia. Konstruksi dikabarkan telah dihentikan di tahun 2013. Pada akhir 2016 tiga kapal selam kelas Yuan…
China akan terus menggelar latihan militer dan tidak ada satupun negara yang berhak untuk melarangnya. Surat kabar Partai Komunis China "People Daily” mengatakan bahwa peringatan sejumlah negara tidak akan menyurutkan…