Setelah 16 Tahun, Kapal Selam Soviet ini Kembali Melaut dengan Misi Khusus
Setelah 16 tahun menjalani program modernisasi, kapal selam nuklir Rusia, Podmoskovye yang dibangun era Soviet telah kembali ke laut untuk melakukan uji pelayaran. Ria Novosti melaporkan Senin 24 Oktober 2016,…