Rencana Indonesia untuk membeli jet tempur Su-35 dari Rusia masih belum juga menemui titik jelas. Bahkan mungkin semakin tidak jelas. Sementara jet tempur F-5 Tiger yang akan diganti sudah tidak…
Pembom dan jet tempur Rusia kembali berkeliaran di dekat wilayah udara Amerika Serikat di lepas pantai Alaska memaksa Angkatan Udara Amerika mengirimkan pesawat untuk mengintersep mereka. Laporan terbaru menyebutkan pada…
F-35 Lighting II akan menjadi armada tempur andalan Amerika di masa depan. Seluruh pesawat mereka akan diisi oleh generasi siluman ini. Dan tidak semua negara akan mampu mengisi armadanya dengan…
Ada gejala baru di mana negara-negara Timur Tengah yang semula selalu menggunakan senjata buatan Amerika kini mulai berpaling atau setidaknya melengkapi senjatanya dengan buatan negara lain. Lebih menarik lagi, negara…
Kepala Staf Angkatan Udara Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengatakan pihaknya masih menunggu keputusan tentang rencana pembelian pesawat tempur jenis Su-35 (Flanker-E) buatan Sukhoi dari Rusia. "Kita masih menunggu, yang jelas…
Rusia akan memasok 10 jet tempur canggih Sukhoi Su-35 (Flanker-E) ke China tahun ini. "Kami akan memasok 10 pesawat tambahan untuk Kementerian Pertahanan China pada 2017," kata Presiden United Aircraft-Building…
Peluang Su-35 untuk terbang bersama Angkatan Udara Indonesia, meski belum ada kepastian, memang lebih besar dibandingkan dengan jet tempur lain. Banyak pihak yang mengatakan generasi paling canggih dari Flanker ini…
Kesepakatan penjualan senjata antara Rusia dan China termasuk jet tempur Su-35 dan sistem rudal pertahanan udara S-400 menunjukkan kedua negara ini berada di jalur kerjasama militer yang lebih besar. Hal…
Kementerian Pertahanan Rusia terus menambah armada jet tempur tercanggih Su-35. Untuk tahun 2017 ini Angkatan Aerospace Rusia akan menerima 10 pesawat tempur super maneuver tersebut. Yang menarik, tidak hanya membangun…
Kontrak penjualan jet tempur canggih Rusia Su-35 ke Indonesia diharapkan akan ditandatangani dalamm beberapa bulan ke depan. Hal tersebut disampaikan Direktur Kerjasama Internasional dan Kebijakan Regional perusahaan Rostec, Viktor Kladov.…
Tidak bisa dipungkiri Su-35 jet tempur yang sangat canggih dan berbahaya milik Rusia. Tetapi juga tidak bisa dipungkiri, jet tempur super maneuver ini belum mendapatkan pasar yang memuaskan. Hal inilah…
Jet tempur J-11D China secara kemampuan disebut lebih dekat ke jet tempur Su-35. Benarkah demikian? Ada benarnya tetapi juga tidak sepenuhnya tepat. Kanwa Defence Review, sebuah majalah militer berbahasa China yang…