Prototipe Pertama Jet Tempur KF-X Menampakkan Diri

Prototipe Pertama Jet Tempur KF-X Menampakkan Diri

Raksasa kedirgantaraan Korea Selatan, Korea Aerospace Industries atau KAI, terus mengembangkan program pengembangan pesawat tempur dengan tujuan menghasilkan pesawat tempur multiperan canggih untuk angkatan udara negara tersebut. Perusahaan baru-baru ini…
KFX Ada Masalah? Korea Selatan Beli Lagi 20 F-35A

KFX Ada Masalah? Korea Selatan Beli Lagi 20 F-35A

Angkatan Udara Republik Korea (RoKAF) berencana mengakuisisi 20 pesawat tempur F-35A Lightning II lagi hingga menjadikan total pembelian mereka menjadi 60 unit. Surat kabar Joongang Ilbo  mengutip sumber militer melaporkan…
Cobham Memenangkan Kontrak Suite Antena KFX

Cobham Memenangkan Kontrak Suite Antena KFX

Cobham Antenna Systems telah mendapatkan kontrak dari Korean Aerospace Industries Ltd (KAI) untuk merancang dan memasok suite antena conformal untuk jet tempur KFX/IFX yang dikembangkan bersama Indonesia. Tidak seperti antena…
Desain Jet Tempur KFX Mendapat Sentuhan Terakhir

Desain Jet Tempur KFX Mendapat Sentuhan Terakhir

Korea Aerospace Industries (KAI) dalam proses menyempurnakan konfigurasi akhir pesawat tempur KFX. Hal ini dilakukan menjelang sejumlah tonggak sejarah yang akan terjadi dalam beberapa bulan dan tahun mendatang. Berbicara di…
Paling Cepat Radar AESA KFX Siap 2026

Paling Cepat Radar AESA KFX Siap 2026

Korea Selatan telah menetapkan batas waktu untuk pengembangan radar active electronically scanned array (AESA) untuk digunakan pesawat tempur KFX yang sedang dikembangkan. Sebagaimana dilaporkan Flightglobal Kamis 10 Agustus 2016, radar…