Posted inMILITARY
J-10B Jatuh, China Harus Segera Bikin Mesin Pesawat Sendiri
Jatuhnya pesawat tempur J-10B dilengkapi dengan mesin buatan Rusia AL-31FN di Chengdu di Provinsi Sichuan pada 15 November menunjukkan bahwa perlu bagi China untuk mempercepat pengembangan mesin sendiri. Demikian ditulis…