Eurofighter Spanyol Jatuh Tewaskan Pilot

Eurofighter Spanyol Jatuh Tewaskan Pilot

Para pilot Eurofighter angkatan udara Spanyol tewas ketika pesawat tempurnya jatuh di Morón, dekat pangkalan udara Seville pada tanggal 9 Juni 2014 waktu setempat. Kementerian Pertahanan Spanyol merilis pilot tersebut…
Typhoon Tampil Garang dengan Loreng Macan

Typhoon Tampil Garang dengan Loreng Macan

Menjelang Tiger Meet akhir Juni 2014 ini, Eurofighter Typhoon tampil garang dengan loreng macannya. Dalam pertemuan ini pesawat-pesawat memang dicat dengan tampilan yang spektakuler. NATO Tiger Meet adalah latihan multinasional…
Amukan Typhoon Kian Menakutkan

Amukan Typhoon Kian Menakutkan

Eurofighter telah meluncurkan sebuah paket peningkatan kemampuan utama untuk pesawat tempur Typhoon. Program yang ini akan dipamerkan pada Berlin Air Show 2014 nanti. Paket upgrade diyakini akan menjadikan amukan si…
Tejas, Bintang Telah Bersinar

Tejas, Bintang Telah Bersinar

Bintang telah bersinar. Itulah pendapat sebagian orang untuk pesawat tempur buatan India, Tejas. Pesawat tempur ringan terkecil di kelasnya. Pesawat ini akhirnya bisa diproduksi setelah 30 tahun dalam penelitian dan…

Rafale Kian Garang

Dassault Rafale kini kian garang setelah dilakukan perombakan terhadap sistem persenjataannya. Pesawat tempur ini menemukan kekuatan baru setelah masuk dalam program "heavily armed". Sebuah konfiguras sejumlah senjata baru serta tangki…

Foto-foto Aksi Terbaru Militer

        Indonesia sebenarnya negeri yang hebat luar biasa. Kenapa sekarang justru sering dianggap lemah dan diremehkan. Bahkan oleh negara kecil macam Singapura.  baca di http://earningloot.biz/?reflink=amiruddin  

Bomber B-52G Punah

Pembom B - 52G resmi punah setelah pesawat terakhir dari jenis itu dihancurkan pada Desember 2013. The Stratofortress dengan nomor ekor 58-0224 , dibongkar pada 19 Desember di pangkalan udara…

150 Sukhoi SU-34 Frontline Segera Melesat

Militer Rusia akan semakin garang setelah bomber terbaru Su - 34 Frontline akan segera resmi melayani mereka. Kantor berita Rusia, Interfax 20 Maret 2014 melaporka pesawat garang ini sudah menyelesaikan…

Jepang Segera Lahirkan Siluman

Jepang segera bergabung dengan Amerika, Rusia dan China sebagai negara yang menciptakan pesawat siluman. Prototipe pesawat ini direncanakan akan bisa terbang pada 2014 ini. Letjen Hideyuki Yoshioka Direktur Pengembangan Sistem…

AS Tuding Pesawat Siluman China Hasil Curian

Amerika Serikat menuding keberhasilan China membangun pesawat siluman J-20 karena telah mencuri teknologi mereka yang dikembangkan untuk F-35. Pencurian data itu dilakukan dalam sebuah operasi spionase cyber China pada 2007…

Wow, Iran Bangun Kapal Sekelas Nimitz

Intelijen Amerika telah menemukan bukti bahwa Iran telah membangun kapal raksasa. Kapal itu mirip dengan kapal induk Nimitz. Bukti pembangunan kapal itu diperoleh dari citra satelit. Kapal dibangun di sebuah…

Kenapa Amerika Ngotot Soal F-35?

Meskipun terus-terusan mengalami masalah teknis dan penundaan, militer Amerika Serikat tetap ngotot untuk meneruskan program –F-35. Tidak ada niat sedikitpun untuk membatalkan meski ada pihak yang  menilai hal itu sebagai…