Angkatan Udara Amerika mengupgrade seluruh armada drone MQ-9 Reaper untuk memberi mereka daya jangkau lebih jauh dan daya tahan lebih lama untuk tetap di atas area strategis dan melakukan pengawasan…
A-5 adalah pesawat supersonik serangan yang sangat canggih, dioptimalkan untuk serangan tingkat rendah dengan kecepatan tinggi. Badan pesawat panjang dan ramping, dengan intake udara persegi panjang, sayap menyapu tipis menggabungkan…
Ribuan demonstran membentuk rantai manusia sepanjang perimeter dari Pangkalan Udara AS Ramstein di barat daya Jerman Sabtu 11 Juni 2016 memprotes operasi pesawat tak berawak oleh Amerika Serikat. Demonstrasi ini…
Angkatan Udara Kanada mengirim dua jet tempur CF-18 ke langit di atas Ottawa setelah pesawat tak berawak terdeteksi terbang di dekat bandara ibukota negara tersebut. Peristiwa ini terjadi bulan lalu…
Tank baru Rusia, T-14 Armata, akan menjadi pesaing berat yang sulit ditaklukkan M1A2 Abrams andalan Amerika dan Leopard 2 Jerman. Main Battle Tank generasi kelima buatan Uralvagonzavod Corporation dikombinasikan dengan…
NATO dan Amerika telah menggelar sejumlah operasi militer di berbagai negara. Beberapa di antaranya memunculkan korban besar terhadap warga sipil. Dan grafis ini menunjukkan lima operasi militer mereka yang paling…
Pesawat tempur siluman J-31 "Falcon Hawk" yang dikembangkan oleh Shenyang Aircraft Corporation akhirnya bisa dipasangkan dengan J-15 di Kapal Induk Liaoning. Duowei News, sebuah berita politik China yang berbasis di…
Helikopter serang adalah predator ganas yang bisa diandalkan untuk merobek-robek formasi musuh sekaligus memberi perlindungan bagi pasukan di darat. Keberadaan helikopter ini semakin diminati banyak negara. Dan berikut adalah 9…
Pada November 2014 Moskow dan Beijing menandatangani perjanjian senilai 3 miliar Dollar AS untuk penyediaan enam batalyon sistem rudal anti pesawat S-400 yang secara signifikan akan meningkatkan kemampuan pertahanan udara…
Rusia tentu dalam posisi siap untuk melakukan langkah balasan jika ada serangan Amerika dengan sistem pertahanan misilnya secara global. Kepala Staf Jenderal Angkatan Bersenjata Rusia Jendral Valery Gerasimov pada akhir…
Untuk memahami jet bomber Amerika pertama, XB-43 JetMaster, kita harus memahami tentang XB-42 Mixmaster, sebuah pesawat yang sama-sama mengesankan dan bahkan lebih eksotis. Meskipun tak satu pun dari pesawat menakjubkan…
Ketika konflik terjadi di sejumlah wilayah Amerika Serikat kerap menggunakan strategei Zona No-Fly atau penetapan zona larangan terbang. Sebuah strategi yang pernah diterapkan di Irak, Libya dan Afghanistan. Strategi ini…