China Fokus Bangun Drone Siluman Jarak Jauh

China Fokus Bangun Drone Siluman Jarak Jauh

China Aerospace Science and Industry Corp (CASIC), perusahaan pembuat rudal milik negara kini mulai mengembangkan drone militer yang mampu menghindari radar dan senjata anti-pesawat. “Perusahaan ini sedang fokus  pada pengembangan…
Drone Trump Pertama Tewaskan Warga Pakistan

Drone Trump Pertama Tewaskan Warga Pakistan

Sebuah serangan pesawat tak berawak di dekat perbatasan Afghanistan-Pakistan mengakibatkan dua orang meninggal.Ini menjadi serangan drone pertama era pemerintahan Trump. Dua orang yang sedang mengendarai sepeda motor di Kurram Agency…
RQ-4 Global Hawk Bayangi Gerombolan Pesawat China

RQ-4 Global Hawk Bayangi Gerombolan Pesawat China

Saat   pesawat tempur China terbang melingkari wilayah udara Taiwan baru-baru ini, sebuah drone  RQ-4 Global Hawk Amerika ternyata juga terbang di dekatnya. Seorang pejabat pertahanan Taiwan kepada Taiwan News mengatakan…
Melacak Asal-Usul Drone

Melacak Asal-Usul Drone

Drone telah menjadi bagian penting dari kekuatan militer sebuah Negara. Platfrom ini tidak hanya berguna untuk misi mata-mata, tetapi juga untuk menyerang target. Risiko kecil karena tidak ada nyawa di…
Lawan Rusia, Polandia akan Beli Ribuan Drone

Lawan Rusia, Polandia akan Beli Ribuan Drone

Kementerian Pertahanan Polandia berencana untuk membeli segerombolan drone untuk melindungi wilayah nasional mereka. Rencana ini dilontarkan di tengah kecemasan mereka terhadap invansi Rusia. "Saya akan membeli drone sebanyak  yang kita…
Bagaimana Sejarah Drone?

Bagaimana Sejarah Drone?

Drone, juga dikenal sebagai pesawat atau kendaraan udara tak berawak menjadi salah satu teknologi yang berkembang pesat saat ini. Terutama di dunia militer. Meski juga diimplementasikan dalam operasi pencarian dan…
Triton, Tandem Sempurna Poseidon

Triton, Tandem Sempurna Poseidon

Northrop Grumman adalah mengembangkan MQ-4C Triton sistem pesawat tak berawak (UAS) untuk US Navy untuk pengawasan maritim berdaya tahan lama. Sebagai UAS terbesar yang pernah dioperasikan oleh angkatan laut, Triton…