Dilema Rusia Menjual Senjata ke China

Dilema Rusia Menjual Senjata ke China

Ekspor senjata ke China memberi sejumlah keuntungan strategis bagi Rusia. Selain memberi pasokan dana segar bagi Rusia, senjata Rusia juga dapat mengimbangi kekuatan militer AS di Asia. Gairah Beijing untuk…
5 Senjata Terbaik Milik Jepang

5 Senjata Terbaik Milik Jepang

Jepang terus berhadap-hadapan dengan China. Dan melihat tetangganya menggeber kekuatan militernya, Jepang akhirnya tidak bisa tinggal diam. Setelah dipaksa pasif pasca Perang Dunia II, pelan namun pasti Jepang kembali bangkit.…
Australia Menunjukkan Tangannya ke China

Australia Menunjukkan Tangannya ke China

Kevin Rudd mengatakan kepada Hillary Clinton pada tahun 2009 bahwa sementara yang mereka butuhkan adalah mengintegrasikan China ke masyarakat dunia, tetapi mereka juga perlu "mempersiapkan untuk menggunakan kekerasan jika semuanya…
Australia Perpanjang Layanan Kapal Selam Kelas Collins

Australia Perpanjang Layanan Kapal Selam Kelas Collins

Seluruh armada kapal selam Kelas Collins Australia akan ditingkatkan dan diperpanjang masa layanan sembari menunggu pengganti mereka datang. Kelas Collins akan beroperasi sampai setidaknya 2030 Keenam kapal, ditugaskan antara tahun…
Jepang akan Pinjamkan 5 Pesawat TC-90 ke Filipina

Jepang akan Pinjamkan 5 Pesawat TC-90 ke Filipina

Jepang akan masuk ke dalam pembicaraan dengan Filipina terkait peminjaman pesawat militer yang mampu berpatroli di Laut Cina Selatan, dengan diskusi direncanakan akan dimulai paling cepat April. Angkatan Laut Bela…
Rusia Masih Kuasai Gudang Senjata India

Rusia Masih Kuasai Gudang Senjata India

Rusia masih  menjadi pemasok senjata terbesar ke India dengan total nilai perjanjian melebihi lebih dari US$5 miliar selama tiga tahun terakhir, Kementerian Pertahanan India mengatakan dalam sebuah pernyataan pada hari…