Arab Saudi Akui Kashoggi Tewas di Konsulat

Arab Saudi Akui Kashoggi Tewas di Konsulat

Arab Saudi, Sabtu 20 Oktober 2018, menyatakan wartawan Arab Saudi Jamal Khashoggi telah meninggal, dan menyatakan Kerajaan itu memecat dua pejabat senior sehubungan dengan peristiwa tersebut, yang memicu reaksi internasional…