Kanada  Antara Super Hornet dan F-35, Bagaimana Sebenarnya Perbandingan Keduanya?
F/A-18E Super Hornet

Kanada Antara Super Hornet dan F-35, Bagaimana Sebenarnya Perbandingan Keduanya?

Pemerintah Liberal Kanada telah menyatakan niat untuk membeli jet tempur Super F/A-18 Super Hornet untuk menggantikan armada penuaan dari CF-18 Hornet. Pemerintah sebelumnya telah berjanji untuk membeli jet tempur F-35 Lighting II, tetapi dalam kampanyenya, pemerintah Liberal yang saat ini berkuasa berjanji untuk membatalkan rencana tersebut karena F-35 dinilai sangat mahal. Tetapi akhirnya pemerintah ragu-ragu untuk membatalkan pembelian mengingat akan memunculkan risiko gugatan. Sehingga keputusan akhir dari F-35 belum juga dibuat. Sementara pesawat lama sudah mendesak untuk diganti hingga memunculkan Super Hornet sebagai solusi tengah.

Bagaimana sebenarnya perbandingan antara F/A-18 E/F Super Hornet dan F-35? Grafis berikut bisa menggambarkan lebih detil

hornet f-35 d

Sumber: National Post