Garang dan Keren, Tampilan Jet Tempur ala Macan
Rafale Prancis

Garang dan Keren, Tampilan Jet Tempur ala Macan

TuAF-F-16-192-Filo

NATO Tiger Meet merupakan ajang latihan tahunan bersama skuadron akrobatik yang berlambang harimau. Saat mengikuti acara ini biasanya pesawat didandani dengan simbol-simbol macan. Seperti yang terjadi selama latihan 2014 di Jerman.
NATO Tiger Meet (NTM) berlangsung dua minggu dengan berbagai misi termasuk serangan udara ke udara, serangan ke darat, misi dukungan dan sebagainya.

NTM 2014 berlangsung 19 Juni-23 Juni di di Schleswig – Jagel, Jerman utara.
Tuang rumah menghadrikan Eurofighter Typhoon yang dicat dengan loreng harimau. Sementara beberapa pesawat yang ikut bergabung adalah Rafale milik Prancis, F-16 Blok 52 Polandia, F-16C Turki, JAS-39 Gripen Ceko. Semua tampil dengan simbol-simbol harimau yang keren. Lihat saja foto-fotonya.

JAS-39 Gripen Czech
JAS-39 Gripen Chezh
JAS-39 Gripen Czech
JAS-39 Gripen Czech
JAS-39 Gripen Chezh
JAS-39 Gripen Chezh
F-16 Belanda
F-16 Belanda
F-16 Belgia
F-16 Belgia
F-16 Block 52+ Polandia
F-16 Block 52+ Polandia
Mirage 2000 Prancis
Mirage 2000 Prancis
 Rafale Prancis
Rafale Prancis
Eurofighter Typhoon Jerman
Eurofighter Typhoon Jerman

Gambar dalam posting inidiambil oleh fotografer Aviationist Tony Lovelock selama NTM2014.

Sumber: theaviationist.com