Rusia Lakukan 1.000 Latihan Drone Selama Musim Dingin

Rusia Lakukan 1.000 Latihan Drone Selama Musim Dingin

drone rusia

 

Layanan pers Distrik Militer Selatan Rusia mengumumkan bahwa personel militer Rusia telah melakukan lebih dari 1.000 latihan taktis dan khusus menggunakan drone selama periode latihan musim dingin di Ossetia Selatan dan Ossetia Utara-Alania

Menurut Distrik Militer Selatan, sebagaimana dilansir Ria Novosti, tentara menggunakan beberapa jenis drone untuk berlatih peralatan kontrol, menembak target militer musuh dan melakukan pengintaian.

Rusia dilakukan latihan drone di Tajikistan pada akhir Mei setelahlonjakan aktivitas kelompok Taliban di perbatasan Tajikistan-Afgani.

Pada bulan Mei 2014, Kementerian Pertahanan Rusia mengatakan akan menghabiskan sekitar US$9,2 juta untuk membeli drone baru dan pelatihan personil militer untuk mengoperasikan kendaraan udara tak berawak sebelum 2020.