Seperti banyak dilaporkan Presiden Rusia Vladimir Putin telah memutuskan untuk menjual sistem rudal S-300 buatan Rusia ke Iran. Penjualan ini telah direncanakan selama bertahun-tahun, tapi itu ditahan pada tahun 2010 ketika Dewan Keamanan PBB mengadopsi Resolusi 1929. Meskipun resolusi ini tidak secara khusus melarang penjualan sistem rudal seperti S-300, tetapi Rusia kala itu memutuskan untuk membatalkan kontrak yang sudah disepakati. Meski kemudian berujung pada tuntutan Iran di pengadilan interinasional.
Keputusan Rusia untuk menjual S-300 ke Iran akan membawa dampak besar di kawasan Timur Tengah. Apa saja? Ini tiga dampak yang akan muncul