Sah! Izumo Kini Jadi Kapal Induk
Izumo/Japan Times

Sah! Izumo Kini Jadi Kapal Induk

Kapal JS Izumo milik Angkatan Laut Bela Diri Jepang akhirnya menunjukkan bahwa dirinya benar-benar sebuah kapal induk.

Selama ini kapal yang disebut sebagai destroyer pengangkut helikopter tersebut memang kerap disebut sebagai kapal induk yang menyamar karena alasan politik.

Jubah penutup Izumo sebagai kapal induk terbuka jelas setelah pada 3 Oktober 2021 bahwa dua pesawat tempur F-35B Lightning II milik Korps Marinir Amerika untuk pertama kalinya melakukan lepas landas dan pendaratan dari kapal tersebut.

Kementerian Pertahanan Jepang pada 5 Oktober 2021 mengatakan F-35B yang beroperasi dari Pangkalan Udara Korps Marinir Iwakuni, melakukan uji coba pendaratan dan lepas landar dari Izumo yang beroperasi di lepas pantai pulau Shikoku Jepang.

Simak selengkapnya dalam tayangan berikut:

 

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.