Valkyrie Bisa Mengubah Strategi Perang Amerika Kembali ke Era Perang Dunia II
XQ-58A Valkyrie

Valkyrie Bisa Mengubah Strategi Perang Amerika Kembali ke Era Perang Dunia II

Meskipun tidak ada keraguan, Amerika memiliki angkatan udara terbesar di dunia dalam hal total pesawat militer, susunan dan ukuran pasukan telah berubah secara dramatis sejak hari-hari terakhir Perang Dunia II.

Selama hampir 20 tahun terakhir, Angkatan Udara Amerika Serikat telah fokus pada operasi anti-teror di wilayah udara yang tidak dilindungi sistem pertahanan udara.

Sekarang, ketika Amerika mengalihkan fokusnya dari Perang Melawan Teror ke potensi melawan kekuatan setara, Amerika mungkin harus membuka lagi buku pedoman Perang Dunia II mereka.

Kratos XQ-58A Valkyrie, kendaraan udara tempur tak berawak  eksperimental, sulit dieteksi radar pada radar dan dapat langsung dihubungkan ke F-35 melalui koneksi data terenkripsi untuk berfungsi sebagai wingman di bawah kendali pilot.

Lalu apa hubungan drone ini dengan strategi Perang Dunia II?….CONTINUE