USAF Kehilangan 1 Bomber B-2 Spirit

USAF Kehilangan 1 Bomber B-2 Spirit

Angkatan Udara menganggap salah satu pesawat B-2 mereka “tidak ekonomis untuk diperbaiki” muncul seiring mereka terus melanjutkan pengerjaan B-21 Raider yang baru. Angkatan Udara Amerika memutuskan untuk tidak memperbaiki bomber…
Indonesia Tidak Minta Diskon KF-21, Tetapi….

Indonesia Tidak Minta Diskon KF-21, Tetapi….

Korea Selatan menyebut Indonesia meminta pengurangan pembayaran proyek jet tempur KF-21 Boramae. Sementara Jakarta menyatakan itu bukan pengurangan. Tetapi penyesuaian. Kantor Berita Yonhap melaporkan Indonesia dilaporkan telah meminta untuk hanya…
Melihat dari Dalam Tank Penyu Rusia

Melihat dari Dalam Tank Penyu Rusia

Tank penyu Rusia sudah muncul beberapa kali di medan perang. Tetapi kini kita bisa melihat lebih jelas bagaimana pemandangan dari sisi kru tank tersebut. Rekaman video yang diambil dari dalam…
Drone Laut Ukraina Bawa Rudal Udara ke Udara

Drone Laut Ukraina Bawa Rudal Udara ke Udara

Dalam perkembangan yang paling tidak biasa dalam perang drone di Laut Hitam, Ukraina tampaknya  mulai mempersenjatai kapal drone mereka dengan rudal udara-ke-udara. Adaptasi ini tampaknya dilakukan untuk memberikan perlindungan bagi…
Putin, Nuklir dan Janji Kemenangan

Putin, Nuklir dan Janji Kemenangan

Vladimir Putin bersumpah setia kepada Konstitusi Rusia pada pelantikannya untuk masa jabatan kelima sebagai presiden. Dan dia mengatakan  negaranya akan muncul sebagai pemenang dan lebih kuat dari periode sulit saat…