Adopsi Taktik Baru, Rusia Tinggalkan Konsep Kelompok Batalyon Taktis
Militer Rusia tampaknya mengadopsi struktur organisasi tingkat taktis baru untuk menerobos garis pertahanan Ukraina di Ukraina timur. Manual Angkatan Darat Rusia yang 'direbut' oleh militer Ukraina menggambarkan struktur organisasi baru…