6 Skenario Perang Ukraina akan Bergerak

6 Skenario Perang Ukraina akan Bergerak

Saat perang Rusia di Ukraina memasuki bulan kesembilan, belum ada akhir yang jelas dari pertumpahan darah tersebut.

Puluhan ribu tentara telah meninggal atau cacat, seluruh kota telah menjadi tumpukan puing-puing, jutaan jadi pengungsi dan ekonomi berantakan.

Meski Rusia telah menduduki sejumlah petak wilayah di selatan dan timur Ukraina, Kyiv telah melakukan perlawanan yang lebih kuat dari yang diperkirakan siapa pun.  Dalam beberapa kasus pasukan Vladimir Putin harus mengalami pukulan yang menyakitkan.

Tetapi pasukan Ukraina juga telah mengalami banyak korban. Beberapa kali mereka harus meninggalkan wilayah milik mereka setelah tidak kuasa menahan gempuran brutal Rusia.

Namun terlepas dari sejumlah kekalahan di medan perang, militer Rusia masih memiliki kemampuan destruktif.  Dan dalam beberapa pekan terakhir, kekuatan ini digunakan untuk merusak infrastruktur energi Ukraina.

Meski perang terbesar di Eropa sejak 1945 ini telah memasuki fase gesekan, ada beberapa cara konflik bisa berlanjut atau berakhir.

Simak selengkapnya dalam tayangan berikut:

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.