More

    Pasukan Amerika Hadang Militer Rusia di Suriah

    on

    |

    views

    and

    comments

    Pasukan Amerika di Suriah timur laut dilaporkan telah memblokir konvoi militer Rusia yang berusaha mendapatkan akses ke ladang minyak.

    Beberapa kendaraan Mine Resistant Ambush Protected (MRAP) yang membawa tentara Amerika menghentikan kendaraan militer Rusia di sebelah barat provinsi Al-Hasakah ketika mereka mencoba mencapai ladang minyak utama di wilayah tersebut.

    Ini bukan pertama kalinya pasukan AS menemui patroli Rusia di daerah itu. Meskipun tidak ada konflik signifikan yang dilaporkan, insiden tersebut telah menjadi pengingat akan pertaruhan besar di Suriah, di mana aktivitas militer Amerika bertujuan untuk menguasai ladang minyak dan mencegahnya jatuh ke aktor lain, termasuk Rusia dan kelompok-kelompok militan.

    Ladang minyak terkonsentrasi di provinsi Deir el-Zour di Suriah timur, dekat perbatasan Irak, dan Al-Hasakah di timur laut Rusia.

    Informasi selengkapnya bisa anda simak di sini:

    https://www.youtube.com/watch?v=sZKsgxQn6-c

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.