Saat para perancang di Bell Helicopter mulai bekerja membangun proposal untuk program Future Air Reconnaissance Aircraft (FARA) Angkatan Darat Amerika, mereka melemparkan dua gambar besar ke dinding sebagai inspirasi.
Salah satunya adalah gambar OH-58 Kiowa yang tertutup es dan salju. Yang lain adalah OH-58 di Irak, di mana ia bertahan di badai pasir di sebelah tenda kecil, di mana kru tidur sementara pesawat berdiri di tengah badai pasir.
Kerja keras mereka akhirnya memunculkan apa yang disebut sebagai Bell 360 Invictus yang akan bertarung dengan Raider buatan Sikorsy untuk menggantikan helikopter AH-64 Apache di gudang Angkatan Darat Amerika.
Lalu apa maksud dari gambar OH-58 yang ditutup salju dan di tengah badai pasir?………CONTINUE