Jet tempur F-4 Phantom II adalah salah satu legenda udara. Pesawat terbang bersama Angkatan Laut, Angkatan Udara, dan Korps Marinir Amerika.
Kedua tim demonstrasi penerbangan Angkatan Laut dan Angkatan Udara Amerika menerbangkan F-4 di pertunjukan udara di seluruh dunia.
Pesawat tempur itu juga terbang bersama pasukan udara dari 11 negara sekutu, termasuk Australia, Jepang, Korea Selatan, Spanyol, Jerman, Yunani, Israel, Mesir, Iran, Turki, dan Inggris.
Tetapi pelan namun pasti, sang hantu ini pun semakin memudar….CONTINUE