Pada 9 Januari 2020, Typhoon terakhir dikirim ke Angkatan Udara Spanyol. Pabrik Airbus di Madrid / Getafe sekarang bertanggung jawab untuk memodernisasi 17 Typhoon “Tranche 1” pertama ke versi terbaru, sebuah kontrak yang akan terus dilanjutkan hingga 2023.
Namun negara ini masih memiliki tugas untuk menggantikan armada EF-18 Hornet milik mereka yang semakin tua.
Angkatan Udara Spanyol saat ini menerbangkan sekitar 85 pesawat tempur EF-18M / EF-18BM Hornet yang dioperasikan oleh tiga wing.
Apakah rencana ini akan menjadi masa depan yang baik bagi Typhoon atau sebaliknya?……CONTINUE