Sepuluh Tahun Evolusi Jet Tempur Su-57
Su-57 / TASS

Sepuluh Tahun Evolusi Jet Tempur Su-57

29 Januari 2020 menandai peringatan sepuluh tahun penerbangan pertama pesawat tempur generasi kelima Su-57.  Jet tempur ini sebelumnya dikenal sebagai PAK FA (Perspektivny Aviatsionny Kompleks Frontovoy Aviatsii), sebelum menerima nama Su-57 pada tahun 2017.

Pesawat ini merupakan upaya besar ketiga  Rusia untuk mengembangkan sebuah konsep pesawat tempur yang benar-benar baru.

Dua program sebelumnya adalah program pesawat tempur siluman MiG 1.44 Soviet dan desain sayap menyapu ke depan yang dikenal sebagai Su-47.

Selama 10 tahun sejak terbang perdana, Su-57 telah mengalami sejumlah evolusi yang dipengaruhi berbagia hal. Tingkat ancaman yang ada, mandeknya program F-22 Raptor serta kelahiran Su-35 mempengarhui arah yang hendak dituju oleh Su-57.

Su-57 pada awalnya dimaksudkan untuk mengungguli F-22 Raptor Amerika….CONTINUE