KRI Rencong milik Angkatan Laut Indonesia terbakar dan tenggelam di perairan Sorong Selasa 11 September 2018. Beruntung seluruh awak selamat dalam kecelakaan. KRI Rencong menjadi bagian dari armada Gugus Keamanan…
Banyak kejadian penting yang terjadi di dunia saat ini. Beberapa di antaranya sangat menarik dan penting karena menyangkut konflik dunia, keselamatan jutaan orang dan bencana alam. Berikut 10 hal paling…
TNI Angkatan Laut akan membentuk tim investigasi untuk mencari penyebab kebakaran KRI Rencong-622 di sekitar perairan Sorong. KRI Rencong terbakar dan akhirnya tenggelam kurang lebih 20 mil dari Dermaga Komando…
Badai Florence yang terjadi di Atlantik terus bergerak mendekati Pantai Timur Amerika. Bahkan diperkirakan badai ini akan menjadi badai Kategori-5, atau kategori badai paling kuat. Pada Selasa 11 September 2018…
Puluhan kapal milik Angkatan Laut Amerika berbondong-bondong meninggalkan Hampton Roads di Virginia untuk berlayar ke laut lepas. Satu misi utama mereka: melarikan diri dari amukan badai. Semua kapal bergerak mulai…
Negara-negara Eropa yang menerbangkan jet tempur F-35 di Eropa berusaha keras untuk menekan biaya operasional F-35. Masalah ini menjadi masalah besar yang dibahas ketika para pejabat militer senior dari Amerika…
Rusia pada beberapa hari terakhir mengadakan latihan militer besar-besaran di Mediterania dengan lebih dari 25 kapal perang dan sekitar 30 pesawat mengambil bagian. Televisi Rusia telah merilis rekaman latihan tersebut…
Badan riset pertahanan Amerika yang dikenal sebagai Defense Advanced Research Projects Agency (DARPA) telah menciptakan brain-computer interface yang memungkinkan seseorang mengendalikan segala sesuatu mulai dari segerombolan drone hingga jet tempur…
Sumber militer di Inggris mengakui dua kapal selam Rusia berhasil menyusup ke perairan Inggris tanpa terdeteksi dan melakukan aksi mata-mata yang sangat merugikan Inggris. Kapal selam Rusia itu berhasil menerobos…
Ketegangan antara Amerika dan Rusia di suriah kian panas saja. Rusia kali ini menyatakan dua jet tempur F-15 Amerika Serikat telah menjatuhkan bom fosfor di Provinsi Deir al-Zor Suriah pada Sabtu…
Di tengah ketegangan yang kembali tumbuh di Suriah, kapal selam Inggris dilaporkan telah bersiap untuk masuk ke Mediterania. Situasi yang sama ketika pada April 2018 lalu Amerika, Prancis dan Inggris…
Tank medium Kaplan MT yang dibangun FNSS Turki dan PT Pindad Indonesia mulai diminati sejumlah negara. Filipina dan Bangladesh kemungkinan akan memesan sekitar 100 tank ini Windu Paramata, kepala proyek…