Mirip Tong, Tapi Ini Nenek Moyang Kapal Selam Rusia

Mirip Tong, Tapi Ini Nenek Moyang Kapal Selam Rusia

Kapal selam pertama Rusia dibuat pada pada masa Peter Great, pada 1721. Dulu disebut a hidden vessel atau kapal tersembunyi. Kapal selam ini telah diuji di hadapan kaisar tidak jauh dari St Petersburg.

Tempat ini kemudian menjadi kota Sestroretsk yang merupakan resor saat ini. Kapal selam sederhana bisa menjadi nenek moyang pertama kapal selam hebat yang selalu diproduksi negara tersebut.

Ini tentu bukan asli kapal selam pertama. Tetapi salinan yang dibuat sama dengan aslinya
Ini tentu bukan asli kapal selam pertama. Tetapi salinan yang dibuat sama dengan aslinya
Bagian dalam kapal yang bisa dipakai 4-8 orang
Bagian dalam kapal yang bisa dipakai 4-8 orang
Belum ada diesel apalagi nuklir. Jadi masih pakai dayung
Belum ada diesel apalagi nuklir. Jadi masih pakai dayung
Bunyinya kurang lebih ujicoba the hidden vessel Efim Nikonov di Peter 1721
Bunyinya kurang lebih ujicoba the hidden vessel Efim Nikonov di Peter 1721

firstrussubmarine001-19

Kalau dilihat dengan kacamata sekarang justri mirip tong besar. Tapi tetep keren kok
Kalau dilihat dengan kacamata sekarang justri mirip tong besar. Tapi tetep keren kok