More

    Abrams Vs Merkava, Siapa Yang Lebih Baik?

    on

    |

    views

    and

    comments

    M1 /defense.gov
    M1 /defense.gov
    Kekuatan Senjata

    Merkava IV dan M1 keduanya dipersenjatai dengan meriam kuat 120  milimeter dengan kinerja yang sebanding . Keduanya akan dapat dengan mudah mengalahkan sebagian besar tank era-Soviet  dalam pertarungan jarak pendek.

    Merkava mungkin kurang  mewah karena tidak menggunakan amunisi  uranium yang digunakan   M1. Senjata ini  akan dioptimalkan untuk mengalahkan sistem baja reaktif cangih Rusia yang modern. Tetapi  Israel tidak menghadapi oposisi yang signifikan dari tank musuh sejak awal 1980-an, dan tidak perlu khawatir tentang ancaman lapis baja canggih di lingkungannya.

    Merkava bisa menembakkan rudal anti-tank dari tabung meriam utama, sementara M1 tidak bisa. Rudal LAHAT yang menyerang dari atas milik Merkava  akan cocok untuk menyerang kendaraan atau helikopter (dalam mode tembakan langsung) pada rentang yang sangat panjang di mana amunisi tank  kurang akurat  dan kekuatan memukul kurang besar.

    Namun, harus dicatat bahwa rudal yang diluncurkan dari tank secara fakta di lapangan sedikit digunakan  dalam pertempuran dan terlihat di Barat sebagai kemampuan yang tidak terlalu penting. Kedua kendaraan juga dipersenjatai dengan sensor dan sistem pengendalian tembakan canggih, serta data-link yang menguhubungkan dengan kendaraana lain.

    merkava
    Merkava

    Merkava dan M1 keduanya juga memiliki senapan mesin yang dikendalikan dari jarak jauh, membantu melindungi kru dari tembakan lawan  saat bertarung di lingkungan perkotaan.

    Namun, Merkava memiliki keunikan  di antara tank modern karena dipersenjatai dengan mortir ringan 60 milimeter yang dapat ditembakkan dari dalam menara.

    Hal ini memungkinkan Merkava untuk menembakkan amuisi anti-personil pada target yang tidak terlihat seperti missal di balik dinding atau di sisi bukit.

    Hal ini juga memberi awak sarana tambahan untuk terlibat dengan musuh tanpa menggunakan ledakan besar senjata utamanya, suatu pertimbangan penting dalam peperangan melawan pemberontakan.

    Next: Mobilitas
    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this