More

    Kelas Akizuki Jepang, Destroyer dengan Keseimbangan Kemampuan

    on

    |

    views

    and

    comments

    Jepang sangat bergantung pada radar Amerika untuk kapal yang besar. Tetapi perusak kelas Akizuki seberat 6800 ton adalah kelas terbaru kapal perang mereka yang memiliki teknologi lebih tinggi dan konten dalam negeri lebih banyak dibandingkan Kelas Atago dan Kongo.

    Titik fokus adalah sistem radar baru yang menggantikan SPY-1D + SPG-62 dengan sistem yang lebih kecil tetapi lebih baik.

    Bagaimana maksudnya lebih baik? Sistem AS menggunakan sebuah radar pencarian dan pelacakan pemindaian elektronik SPY-1D dengan radar pemindaian mekanis SPG-62 untuk pengendalian tembakan.

    Tapi Akizuki menggunakan radar pencarian dan pelacakan elektronik yang setara dengan yang lebih kecil SPY-1D dan radar pengendalian tembakan juga menggunakan pemindaian elektronik.

    Radar kontrol penembakan baru ini memungkinkan mereka untuk mengontrol lebih banyak rudal pada saat yang sama dibandingkan dengan kapal lainnya.

    Dalam hal persenjataan, mereka membawa 32 SM-2MR SAM di cell VLS MK41 dan memiliki peluncur 8 tabung untuk rudal SSM-1B Anti-Kapal.

    Mereka juga memiliki 2 Phalanx 20 mm CIWS Block1B dan 2  rangkaian yang masing-masing terdiri dari tiga tabung torpedo 324 mm.

    Phalanx CIWS dan radar AESA
    Phalanx CIWS dan radar AESA

    Mereka memiliki kemampuan multi-peran yang seimbang dan  terutama dirancang untuk mengawal armada ‘perusak helikopter’ Jepang dan melindungi mereka dari serangan kapal selam dan pesawat. Saat ini, empat kapal melayani di Angkatan Laut Jepang.

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this