Mesin Boeing 747-400 Ini Aneh, Satu Besar Satu Kecil

Mesin Boeing 747-400 Ini Aneh, Satu Besar Satu Kecil

Coba perhatikan foto pesawat Boeing 747-400 di atas. Apakah Anda merasakan ada sesuatu yang aneh pada pesawat yang terbang pada Selasa 13 Maret 2018 di Southern California Logistics Airport tersebut.

Jika dicermati ada dua mesin yang berukuran sangat berbeda di sayap pesawat. Satu mesin berukuran sangat besar hingga menjadikan mesin yang lain terlihat sangat kerdil.

Pesawat 747 tersebut milik perusahaan General Electric. Dan  penerbangan pada 13 Maret tersebut memang menjadi momentum penting bagi GE.

Bukan pesawatnya, tetapi mesin yang merek bangun. Ini adalah langkah awal untuk membangun sebuah pesawat Boeing 777X.

Lantas kenapa mesinnya berbeda? Dan kenapa terlihat sangat besar?…..CONTINUE