Situasi Mengerikan Saat Mesin Boeing 777 United Airlines Jebol di Udara

Situasi Mengerikan Saat Mesin Boeing 777 United Airlines Jebol di Udara

Penumpang Boeing 777, yang berangkat dari San Francisco ke Hawaii, menunggah video dan foto mengerikan yang menunjukkan bagaimana salah satu dari dua mesin pesawat kehilangan penutupnya saat di udara.

Saat kejadian pesawat tersebut sedang melintasi lautan. United Airlines, yang memiliki pesawat tersebut, mengatakan bahwa mesin tersebut kehilangan penutup aerodinamis.

Belum diketahui penyebab kejadian tersebut namun yang pasti hal tersebut membuat penumpang menjadi ketakutan.

Rekaman menunjukkan bagaimana mesin dengan jelas tampak bergetar. Bagaimana rekaman video dan gambar-gambar tersebut? Mari kita lihat……..CONTINUE