More

    Typhoon, Inilah Kisah Monster Laut Terbesar

    on

    |

    views

    and

    comments

    Berbagai kapal selam baik milik Amerika atau Rusia/Soviet sudah kita bahas. Tetapi ada satu yang tidak boleh ditinggalkan adalah kapal selam terbesar di dunia yakni Kelas Typhoon yang dibangun Uni Soviet. Kali ini kita akan bahas secara ringkas kapal selam yang hingga kininbelum tertandingi dalam hal ukuran ini.

    Selama tahun 1970, Amerika mulai merancang Trident SSBN atau kapal selam nuklir rudal balistik baru yang kemudian dikenal sebagai kelas Ohio. Kapal selam dengan berbagai kemampuan baru yang menjadi kekuatan tak tertandingi bagi Angkatan Laut Amerika. Ohio menjadi kapal selam terbesar di dunia ketika memasuki layanan.

    Moskow tidak mau kalah dengan memutuskan untuk mengimbangi capaian Amerika dengan membangun kapal selam yang lebih besar yang awalnya mereka disebut sebagai “Tayfun” yang oleh NATO kemudian disebut Typhoon.

    NEXT: MEMILIH 400 DESAIN
    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this