More

    Pembom B-1 Bersiap Kembali ke Medan Perang Timur Tengah

    on

    |

    views

    and

    comments

    Pesawat bomber B-1B bersiap untuk kembali ke medan perang Timur Tengah dalam beberapa bulan mendatang.

    “Kami bekerja keras di dalam pelatihan kami,” kata Kolonel Karl Fischbach, Komandan 7th Operations Group sebagaimana dikutip Military.com

    “Kita disiapkan dengan sangat baik untuk mensimulasikan lingkungan, dan kita akan menghadiri Red Flag berikutnya [pada bulan Januari] dan Green Flag di tahun yang akan datang, dan benar-benar fokus pada apa yang kita perlu siapkan untuk operasi CentCom [central command]. ”

    “Kami selalu memiliki peran penting dalam apa yang dilakukan Angkatan Udara kita,” kata Kolonel Brandon Parker, komandan Wing Bom ke-7.

    Pesawat non-nuklir, yang dikenal sebagai “Bone,” meninggalkan area yang menjadi tanggung jawab Komando Pusat pada awal 2016 dan dan digantikan oleh pembom B-52 Stratofortress di Al Udeid Air Base, Qatar pada bulan April tahun 2016.

    Pejabat pada saat itu mengatakan ditariknya B-1B sangat penting untuk meningkatkan armada dengan Stasiun Pertempuran Terpadu atau Integrated Battle Station (IBS) terbaru yang sejauh ini telah dimasukkan ke dalam lebih dari setengah dari total 62 pesawat. Secara khusus, Skuadron Bom 9  belum pernah kembali ke CentCom sejak Februari 2015

    Meski saat ini kampanye udara melawan ISIS di Irak dan Suriah terus menurun, masih diperlukan ‘serangan pembedah’ atau bom yang dipandu dengan tepat sasaran karena medan pertempuran terus menyusut

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this