More

    Trump Bermusuhan, Iran Bertekad Percepat Pembangunan Rudal Balistik

    on

    |

    views

    and

    comments

    Garda Revolusi Iran menegaskan program rudal balistik negara akan meningkat meski ada tekanan dari Amerika Serikat dan Uni Eropa untuk menangguhkannya.

    “Program rudal balistik Iran akan berkembang dan akan terus berlanjut dengan kecepatan yang lebih tinggi sebagai reaksi terhadap pendekatan bermusuhan Trump terhadap organisasi revolusioner ini (Garda),” kata Garda Revolusi dalam sebuah pernyataan yang diterbitkan oleh kantor berita Tasnim, Kamis 19 oktober 2017.

    Pemerintahan Trump telah memberlakukan sanksi  baru yang menargetkan aktivitas rudal Iran. Sanksi ini telah meminta Teheran untuk tidak mengembangkan rudal yang mampu mengirimkan bom nuklir. Iran mengatakan tidak memiliki rencana semacam itu.

    Teheran telah berulang kali berjanji untuk melanjutkan apa yang mereka sebut kemampuan rudal defensif untuk melawan kritik Barat.

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this