More

    10 Kerja Sama Pembangunan Pesawat China-Rusia

    on

    |

    views

    and

    comments

    Perkembangan teknologi pesawat China tidak mungkin dilepaskan dari Soviet dan Rusia. Negara ini mendapat begitu banyak aliran teknologi dari Rusia. Namun hubungan kedua negara dalam  hal transfer teknologi mengalami pasang surut. Setidaknya ada 10 proyek terkenal yang lahir dari kerjasama tersebut.

    yak-18

    Yak-18 / CJ-5

    Manufaktur pesawat China dimulai dengan era kerjasama singkat Sino-Soviet tahun 1950-an. Pada bulan Juli 1954, Nanchang menerbangkan pesawat latih militer CJ-5. Sebutan China untuk pesawat lisensi Yakovlev Yak-18.

    j-5

    MiG-17 / J-5

    Keberhasilan pembangunan CJ-5, Shenyang menyelesaikan perakitan salinan berlisensi pertama dari pesawat tempur MiG-17 pada bulan September 1956 yang kemudian diberi nama J-5.

    Sebanyak 767 pesawat dikirim ke militer China antara 1959 dan 1969. Pesawat latih CJ-5 dan pesawat tempur J-5 terbukti menjadi kunci dan tonggak dalam pengembangan industri penerbangan China

    k-13

    K-13 / PL-2

    Dalam hubungan Sino-Soviet, teknologi mengalir dalam satu arah dari Soviet ke China. Tetapi kemudian Beijing membuat satu kontribusi awal yang sangat penting. Pada awal era rudal udara ke udara, rudal AIM-9 Sidewinder yang ditembakkan oleh F-86 Sabre Taiwan yang ditujukan ke MiG-17  China namun tidak meledak.

    Soviet merayu China untuk menyerahkan Sidewinder untuk dipelajari. Soviet menghasilkan versi tiruan dari AIM-9 yang disebut K-13 yang kemudian disalin lagi oleh China dan melahirkan PL-2, yang diikuti oleh versi upgrade yang dikenal sebagai PL-3 dan PL-5.

    NEXT
    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this