More

    7 Kejadian Kecil yang Mengubah Hasil Perang

    on

    |

    views

    and

    comments

    7.Konstantinopel Jatuh Karena Gerbang Tidak Dikunci

    perang 7

    Konstantinopel pada tahun 1453 menghadapi masalah serius. Pasukan yang dipimpin Mehmed II terus menghantam dinding benteng dengan meriam. Masalah semakin buruk ketika seseorang meninggalkan pintu gerbang luar dengan kondisi tidak terkunci hingga tentara Mehmed mampu masuk kota. Jika pintu gerbang itu tetap tertutup, paling tidak akan menunda serangan sembari menunggu datangnya bala bantuan  yang bisa mematahkan kepungan. Tetapi yang terjadi sebaliknya, Konstantinopel ditaklukkan dan diubah menjadi Istanbul, dan Islam memperoleh pijakan permanen di Eropa Timur.

    Sumber: We Are The Mighty

     

     

    Share this
    Tags

    Must-read

    Sebagian Misi Kami Melawan Channel Maling Berhasil

    Sekitar 3 tahun Channel JejakTapak di Youtube ada. Misi pertama dari dibuatnya channel tersebut karena banyak naskah dari Jejaktapak.com dicuri oleh para channel militer...

    Rudal Israel dan Houhti Kejar-kejaran di Langit Tel Aviv

    https://www.youtube.com/watch?v=jkIJeT_aR5AKelompok Houthi Yaman secara mengejutkan melakukan serangan rudal balistik ke Israel. Serangan membuat ribuan warga Tel Aviv panic dan berlarian mencari tempat perlindungan. Serangan dilakukan...

    3 Gudang Senjata Besar Rusia Benar-Benar Berantakan

    Serangan drone Ukraina mengakibatkan tiga gudang penyimpanan amunisi Rusia benar-benar rusak parah. Jelas ini sebuah kerugian besar bagi Moskow. Serangan drone Ukraina menyasar dua gudang...

    Recent articles

    More like this